(FAQ) Company Events

Pertanyaan yang sering diajukan tentang services untuk perusahaan

Semua pertanyaan yang sering diajukan oleh klien yang ingin mengadakan company events dengan Asmarandhany, ada disini.


Sebelum Anda membuang waktu Anda untuk bolak-balik chat admin melalui WA, lebih cepat dan ringkas untuk mencari jawaban disini.

Untuk perusahaan yang ingin mengundang Asmarandhany sebagai speaker atau trainer di event perusahaan Anda.

  • Apa saja service yang bisa disediakan oleh team Asmarandhany?
    Service yang tersedia saat ini adalah:

    • Speaking di event perusahaan (online dan offline)
    • Seminar di event perusahaan (online dan offline)
    • In-house training (online dan offline)
    • Group coaching (online)
    • Private coaching for employees (online)

    Info lengkap mengenai service ada di website Asmarandhany.
  • Apa saja topik yang biasanya menjadi fokus dari team Asmarandhany?
    Berikut ini adalah topik yang biasanya menjadi fokus dari Asmarandhany:

    Leadership & Management:
    • Management vs. Leadership: How to excel in both
    • Becoming a better People Manager
    • OKR & KPI
    • How to use Problem solving and Decision making skills for Managers
    • New Leaders Bootcamp
    • Possible to custom topic to client needs

    Communications:
    • Level up your negotiation skills
    • Effective communication at workplace
    • How to speak up & claim your power
    • Collaborative communication
    • Possible to custom topic to client needs

    Career Development:
    • Building habits for innovation
    • Workplace conflict management & solution
    • Critical thinking at work
    • Time management & Productivity
    • Possible to custom topic to client needs
  • Bagaimana teknis jika saya ingin mengundang Asmarandhany untuk menjadi speaker/ trainer di perusahaan saya?
    Pastikan Anda sudah memiliki Terms of Reference (ToR), setidaknya dalam bentuk draft, dengan detail sebagai berikut:

    • Nama perusahaan/organisasi:
    • Nama PIC:
    • Nama event:
    • Tanggal / jam event:
    • Format acara: (online/ offline)
    • Lokasi acara:
    • Durasi acara:
    • Topik:
    • Target audience: (staff/ supervisor/ manager/ lainnya)

    Silakan hubungi WA admin kami untuk berdiskusi lebih lanjut.
  • Saya belum memiliki ide konkrit tentang bagaimana aktivitas kami akan dilakukan. Bisakah saya minta team Asmarandhany untuk membuat proposal untuk perusahaan kami?
    Untuk saat ini, Asmarandhany hanya melayani services yang sudah ditentukan terlebih dahulu oleh perusahaan klien.
  • Bisakah saya mendapatkan rate card dari Asmarandhany?
    Tentu saja :)
    Berikut ini rate card untuk referensi Anda.
    Harga pada rate card adalah tidak termasuk pajak.
  • Saya masih mempertimbangkan untuk mengundang Asmarandhany. Bagaimana saya tahu kalo Asmarandhany akan cocok untuk event perusahaan saya?
    Saran kami, sebelum Anda berkomitmen dengan investasi sejumlah uang dengan seorang coach/speaker/trainer, ada baiknya Anda mengonsumsi content coach tersebut secara gratis di media sosial (Instagram, Youtube, Tiktok, Spotify, dan lainnya).

    Dari content gratis tersebut, Anda bisa membayangkan gaya komunikasi, experience, skills, dan knowledge dari coach tersebut, dan mampu menimbang apakah Anda akan mendapatkan apa yang Anda cari.

    Untuk mengkonsumsi content gratis dari Asmarandhany, silakan ke:

© All Right Reserved.


PT. Perspektif Maju Indonesia

Gedung AD Premier Office Park Lantai 9, JL TB Simatupang No. 5,

Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12550.

Made on
Tilda